Undangan Pengarahan Sekretaris Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer

Banda Aceh – 18 November 2025. Pengadilan Militer I-01 Banda Aceh menghadiri kegiatan Pengarahan Sekretaris Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer yang berlangsung di Ruang Rapat Kajati Tinggi Aceh. Acara ini dipimpin oleh Dr. Chaerul Amir, S.H., M.H., dalam rangka kunjungan kerja serta penguatan koordinasi antara aparat penegak hukum di bidang pidana militer. Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Kadilmil I-01 Banda Aceh, Kolonel Chk Khamdan, S.Ag., S.H., M.H. Sebagai bentuk dukungan terhadap sinergi dan peningkatan kualitas penanganan perkara pidana militer di wilayah Aceh.

Posted in Berita Pengadilan.